NONGKRONG.CO - Rangkaian kegiatan peringatan Hari Ibu biasanya dibuka dengan ceremonial. Untuk tingkat RT, salah satu agendanya adalah sambutan ketua RT.
Dalam memberikan sambutan ketua RT pada acara peringatan Hari Ibu, bisa secara singkat saja sehingga tidak membosankan.
Dengan memberikan sambutan ketua RT yang singkat, menunjukkan bahwa ketua RT memberikan apresiasi terhadap kegiatan yang dilaksanakan oleh ibu-ibu PKK tersebut.
Untuk Menyusun sambutan ketua RT sangat mudah. namun jika ingin praktis, ketua RT bisa menggunakan contoh berikut sebagai referensi.
Bismillahirrahmanirrahim
Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Yang terhormat bapak Kades dan tamu undangan,
Yang terhormat ibu-ibu PKK dan hadirin sekalian.
Baca Juga: Contoh Pidato Sambutan Ibu Kades untuk Acara PKK, Singkat dan Padat
Alhamdulillah hari ini kita bisa mengadakan kegiatan yang luar biasa, yaitu peringatan Hari Ibu.
Sebagai bapak, saya bangga dengan peringatan Hari Ibu ini karena tahu betapa besar perjuangan seorang ibu.
Artikel Terkait
Contoh Teks Pidato Sambutan Hari Guru Nasional 2022 dan HUT PGRI ke 77: Singkat, Menarik, dan Menggugah
Contoh Sambutan Ketua OSIS pada Peringatan Hari Guru Nasional, Singkat, Padat, Berkesan
Sambutan Perwakilan Guru dalam Peringatan Hari Guru Nasional, Berkesan dan Mengharukan
Contoh Sambutan Singkat Kepala Sekolah pada Hari Guru Nasional 2022, Menyentuh Hati dan Penuh Pesan
Download PDF Resmi Sambutan Penasihat KORPRI Kemendikbudristek Peringatan HUT KORPRI ke 51 Tahun 2022
Sambutan Ketua Panitia Peringatan Hari Ibu, Singkat dan Padat, Cukup Hanya 5 Menit, Semua Terkesan
Contoh Teks Sambutan Singkat Kepala Sekolah pada Saat Penerimaan Raport, Singkat dan Menyentuh